Download Suara Burung Prenjak Auto Gacor MP3 Gratis

Diposting pada
4.5/5 - (2 votes)

Assalamualaikum wr wb, bagaimana kabarnya para sobat kicau mania ?. Selamat datang kembali di blog resmi kami Kacer.Co.Id. Dan disini kami akan membahas informasi yaitu tentang “Suara Burung Prenjak Auto Gacor MP3 Gratis” berikut dibawah ini penjelasan lengkapnya :

Siapa yang tidak kenal dengan burung prenjak yang berpostur tubuh kecil ini, akan tetapi memiliki suara kicauannya yang sangat cetar membahana badai. Dengan volume tembakan dan durasi speed yang rapat, tidak sedikit para hobiis kicau yang ingin memelihara dan merawat burung satu ini.

Menelusuri Sepak Terjang Si Prenjak

Ada banyak julukan yang dimiliki oleh burung ini, tergantung dari daerah-daerah tertentu, ada yang menyebutnya jenis burung ciblek, prenjak lumut, lawu, pala merah, memang dilihat berbeda jenis akan tetapi dari darah keturunan dan masih ada dan memiliki ras yang sama. Pada era tahun 1991 memang para penghobi kicau masih sangat jarang ada, hanya kakek moyang kita yang pada awalnya mempelopori untuk perawatan dan memelihara burung, dan ini merupakan sejarah dan seni budaya yang harus dilestarikan oleh penerus cucu, cicitnya, yang allhamdulilah sampai saat ini di dunia perburungan khususnya para hobiis burung kicau semakin melonjak dan mendominasi pasaran.

Dalam seni memelihara burung kicauan bukan berarti orang yang tidak mempunyai pekerjaan tetap ataupun orang yang bermalas-malasan, namun dibalik hobi ada sesuatu yang lebih istimewa yan tidak orang lain ketahui khususnya para kicau mania sendiri yang tahu. Intinya pada nilai hobi burung kicau ini yang didasari oleh kasih sayang oleh sesama mahkluk hidup yang dirawat dan dipelihara serta dapat menguji konsistensi, kesabaran serta ketekunan dalam menghadapi segala permasalahan yang ada.

Baca selengkapnya :  11 Jenis Burung Yang Banyak Dicari

Burung prenjak atau ciblek ini memang tidak sepopuler burung kicauan lainnya seperti murai batu ataupun kacer, akan tetapi masih banyak dicari oleh para hobiis untuk dirawat dan dijadikan burung isian / masteran burung ocehan lainnya. Namun banyak juga sebagian orang yang memelihara burung ini untuk dilatih dan dijadikan sebagai burung kontes (lomba) yang dimana di jaman sekarang kelas ciblek sudah banyak yang dibuka disetiap gantangan, baik latber, latpres dan kontes besar sekalipun.

Karena burung ini telah mencuri para perhatian para kicau mania di negara kita indonesia, tidak bagaimana burung ini hanya sebagai burung isian dan pelengkap saja dan sering dijumpai banyak berterbangan dialam liar dan hanya dianggap sebelah mata yang tidak memiliki harga, namun jaman sudah berbada saat ini, yang dimana burung ini telah menjadi primadona yang tergolong baru di dunia burung kicauan.

Kepopulerannya bisa menggeser jenis burung ocehan kecil lainnya yang mendominasi di arena kontes, dengan naik daunnya jenis burung ini di lapangan gantangan dengan serta merta dapat membiaskan para penggilanya dan perburuannya.

suara-burung-prenjak-betina

Unduh Secara Gratis Kicauan Burung Prenjak

Berikut ini kami sajikan suara audio mp3 burung prenjak yang dapat anda download secara gratis dibawah ini :

suara burung prenjak betina – Download link disini


suara burung prenjak untuk memikat – Download link disni


suara burung prenjak sawah – Download link disini


Baca juga artikel terkait – Cara Merawat Burung Prenjak Kepala Merah Agar Memiliki Kicau Indah

Demikian Penjelasan yang dapat kami berikan seputar suara burung prenjak. Jika saya ada kesalahan dan kekurangan saya mohon maaf. Semoga kiranya dapat bermanfaat dan menambah wawasan bagi teman-teman di dunia burung kicau. Terima kasih.